CMS
(Content Management System) dalah perangkat lunak yang memungkinkan seseorang
untuk menambahkan dan/atau memanipulasi (mengubah) isi dari suatu situs Web
[Wikipedia] Intinya adalah mempermudah user memanajemen sebuah web, bahkan
orang yang tidak mengerti bahasa HTML pun bisa menggunakannya.. Ada banyak CMS
dan dengan kemampuan dan fitur yang berbeda – beda pula, salah satunya yaitu
CMS Joomla.